Total Tayangan Halaman

Senin, 17 November 2014

jalan sepi

pada satu perjumpaan,
dimana malaikat tiba-tiba jadi buta huruf
dan iblis jadi gagu membatu ...


malaikat tak bisa catat apapun
dan iblis tidak bisa bisik satu kalimatpun ...

agama jadi alat
pemancung kepala
perekat sekutu dengan iblis
pembujuk malaikat agar manipulasi catatan kebaikan ...

tuhan yang berakar di kepala
diposisikan
lebih rendah dari pantat sekutu kuasa
sujud hadap kemana
brankas uang
atau
selangkangan ....



Brebes18 nopember 2014Bustanul Bokir Arifin

Tidak ada komentar: